You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Saluran Air Jalan Kalibata Tengah III
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Saluran Air Jalan Kalibata Tengah III Dibersihkan

Satuan Pelaksana Sumber Daya Air (Satpel SDA) Kecamatan Pancoran, Jakarta Selatan melakukan pembersihan saluran air di Jalan Kalibata Tengah III, Kelurahan Kalibata. Sebanyak 1.170 karung sedimen berhasil diangkat.

Tebal endapan sedimen kurang lebih 20 sampai 30 sentimeter

Kasatpel Sudin Sumber Daya Air Kecamatan Pancoran Supriyanto mengatakan, pembersihgan saluran telah dilaksanakan sejak Rabu (12/6).

"Pengurasan dilakukan untuk membersihkan endapan sedimen atau lumpur yang ada di saluran agar aliran air di salurannya lancar,” ujar Supri, Sabtu (15/6).

Saluran Air Jalan Pancoran Indah V Dibersihkan

Supri menjelaskan, sebanyak 16 personel ditugaskan dengan berbekal peralatan cangkul, karung, gerobak dan linggis. Saluran yang sudah dibersihkan sampai hari ini sepanjang 30 meter dengan lebar saluran 70 sentimeter, tinggi satu meter.

"Tebal endapan sedimen kurang lebih 20 sampai 30 sentimeter. Sampai kemarin telah terkumpul sebanyak 1.170 karung," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4277 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1835 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1693 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1627 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1613 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik